Senin, 07 Januari 2013

Data DAPODIK DIKDAS invalid..?

Setelah melakukan entry data pekerjaan selanjutnya adalah melakukan pengecekan kebenaran isian/entry data. Untuk itu ada beberapa hal yang perlu dilakukan:

1. Masuk ke menu 'Informasi' - tekan tombol 'Validasi'
Keterangan:
Pada jendela Validasi ada 2 jenis pemberitahuan yakni Warning dan Invalid.
Nilai Invalid sudah harus =0 sebelum dikirim ke server Pusat.

2. Tekan tombol 'Clean Up'
    Tombol ini berfungsi untuk menghapus error dan membersihkan kesalahan database.

3. Backup Local
    Tombol ini berfungsi untuk melakukan penyimpanan database untuk versi lokal.

4. Kirim ke Server
    Tombol ini berfungsi untuk melakukan pengiriman database ke Server Pusat.

......Lebih lanjut di pembahasan berikutnya......selamat bekerja......

Tidak ada komentar:

Posting Komentar